Kelas Pelatihan Blog Cantik SEO Friendly Bersama Isah Kambali

Kelas Pelatihan Blog Cantik SEO Friendly Bersama Isah Kambali

Kelas pelatihan blog cantik bersama isah kambali – yap.. per februari awal kemarin saya sudah mulai mengadakan kelas online materi #BlogCantik, sebelumnya saya lebih membahas tentang gimana caranya halaman 1 Google, apa itu youtube marketing dan SEO nya, bagaimana menulis artikel yang halaman 1 Google dan materi Facebook Marketing. Tapi, akhirnya saya mulai ngelirik untuk mengadakan kelas #BlogCantik karena mulai gerah dengan beberapa blog punya teman-teman yang asal buat. 

jasa penulisan artikel

Bisa Order Artikel dan Revisi Untuk Konten Websitemu

Bisa order artikel dan revisi untuk konten websitemu – ya, inilah profesi yang saya tekuni sejak 2015 lalu. Jasa Penulis Artikel, begitu orang-orang menyebut kami. Profesi ini diawali karena saya sering mendapatkan job untuk review bisnis orang lain dan tentunya hobi yang suka menulis macam-macam konten artikel. Ternyata keisengan nulis ini berujung ke orderan penulisan artikel. Yippiee.. alhamdulillah, satu lagi hobi mendatangkan uang (loncat-loncat).

Memaksimalkan Google Plus dengan VCS

Memaksimalkan Google Plus dengan Vote, Comment, dan Share

Saya sudah melakukan aktifitas ini hampir 2 tahun lebih, alhamdulillah ORDERAN makin okeh. Yap.. google plus bagi saya dan teman-teman komunitas MelekInternet bukan sekedar tools sosial media, hmm.. yang pasti akan banyak istilah untuk menggambarkan tools ini. Tools buat create backlink, biar cepat diindex oleh google, lebih muda dibaca oleh para pembaca di komunitas-komunitas google plus dll. Tapi yang pasti tools ini adalah ASET kami untuk menaikkan traffic ke web/blog.

Bagaimana Mengetahui Engagement di Google Plus

Bagaimana Mengetahui Engagement di Google Plus

Anda masih penasaran dengan dengan fitur-fitur yang terdapat pada Google Plus (G+) ? Lalu bagaimana engagement pada sosial media besutan Google ini ? Berikut akan saya bahas tentang engagement pada Google Plus. Engagement dapat anda lihat ketika anda memberikan komentar, ya.. kita dapat mengukur engagement via komentar yang kita berikan di Status yang anda komentari. Untuk contoh detailnya seperti ini:

(ini link status saya DISINI )

Kenapa Harus Menggunakan Google Keyword Planner

Kenapa Harus Menggunakan Google Keyword Planner

Pagi ini saya akan share tentang kenapa dan bagaimana kita menggunakan Google Keyword Planner. Sebelumnya, saya akan share apa itu Google Keyword Planner ? Google Keyword planner itu semacam tools atau bank data yang menyajikan data-data yang sudah direkam oleh mbah Google. Data-data apa saja yang orang cari di internet baik itu hal-hal yang sering kita gunakan maupun hal-hal yang kadang diluar nalar kita.

Anda bisa menggunakannya untuk banyak hal seperti:

  1. Mengetahui jumlah pencarian akan suatu hal/tema
  2. mengetahui seberapa banyak jumlah pencarian hal tersebut dalam hitungan bulan
  3. Mengetahui perangkat yang digunakan para pencari saat mengetikkan sesuatu di Google, apakah gadget, tablet, kota, propinsi dll.
  4. Untuk bisnis, mengetahui berapa jumlah banyak pencarian akan bidang bisnis anda.
  5. Mengetahui tingkat kompetisi akan bisnis tersebut
  6. Mengetahui trend jumlah pencarian akan bisnis tersebut
  7. Mengetahui kata kunci yang calon customer anda gunakan.
  8. Mengetahui harga minimal (per klik untuk beriklan jika menggunakan jasa google Adwors)
Optimasi Channel Youtube Anda Untuk Bisnis

Optimasi Channel Youtube Anda Untuk Bisnis

Optimasi ? Youtube ? Apalagi ini ? Ya… Channel / saluran Youtube adalah salah satu tools Internet Marketing. Youtube adalah merupakan salah satu sosial media besutan dari google. Spesial tentang video, selain youtube ada juga Vimeo, Vine, dll. Kenapa anda harus aktif di channel Youtube, berikut alasannya :

  1. Youtube Seo Friendly
  2. Youtube Mudah dipahami , karena berisi audio dan visual
  3. Bagus untuk branding bisnis anda
seo, website, google plus

Kelas Google Plus di Tebet Jakarta

Kelas Google Plus di tebet Jakarta Selatan, Google Plus adalah sosial media yang dimiliki oleh google. Google Plus yang kemudian disingkat G+ adalah perpaduan antara SEO dan Sosmed. Kelas Google…
Download Ebook Google Plus “Omzet Plus Plus dengan Google Plus”

Download Ebook Google Plus “Omzet Plus Plus dengan Google Plus”

Saya akan tulis ulang request teman-teman untuk download ebook Google Plus ini. Ebook ini disusun oleh kami, saya dan teman-teman yang berjumlah sebelas orang yang kemudian kami sebut Lingkar Sebelas. Google plus adalah salah satu tools yang dapat anda maksimalkan untuk meningkatkan penjualan anda. Kenapa? Anda bisa klik artikel saya dan baca-baca tentang ” Kenapa saya nyemplung di Google Plus” . Dari artikel tersebut anda bisa menyimpulkan sendiri apa manfaatnya Google Plus, tapi sebelumnya download ebook ini terlebih dahulu.